Polsek Manggar Dengarkan Langsung Masukan Masyarakat Desa Baru Dalam Giat “Jum’at Curhat”

banner 468x60

MahesaMediaCenter, Beltim – Kapolsek Manggar Iptu Maman Sulaiman ,S.H., ngopi bareng bersama masyarakat di warkop PO 8 dalam giat “Curhat Jum’at ” di dusun lipat kajang di desa baru kecamatan manggar.(Jum’at.tgl.17/02/23).

Dalam kegiatan ngopi Kamtibmas tersebut di hadiri juga Kades Desa Baru Khusnul Holik, Sekdes Desa Baru Sdri.Suminah, Bhabinkamtibmas Desa Baru Bripka Alfian, Babinsa Desa Baru Serda Imam, Kabiro Media Suara Mabes Beltim Ramli dan Media lainya Serta tokoh-tokoh masyarakat lainya.

Pantauan Awak Media Suara Mabes Beltim “Selain membicarakan perihal kamtibmas secara umum giat inten membicakaran tentang masalah kenakalan remaja/anak-anak sekolah yang mengkonsusmsi minuman keras di Pantai Serdang.

Kemudian masih banyaknya giat cafe / warung kopi yang buka masih menganggu jam malam warga dengan suara musik sampai dengan larut malam bahkan dini hari di seputaran lingkungan Desa Baru.

Dalam kesempatan Giat Jum’at Curhat Kades Desa Baru juga menyampaikan meminta pihak polsek manggar mengadakan giat patroli bersama unsur desa pihak Kepolisian/Polsek Manggar dan Danramil serta pihak kecamatan Manggar apalagi kedepan akan menyambut bulan Suci Ramadhan.”Terang Khusnul Holik.(Ramli)

banner 300x250

Related posts

banner 468x60

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *