Gusti Hendra: Menghapus Stigma Negatif Lewat Seni, Gerakan Seni Budaya Di Kawasan Beting

banner 468x60

MahesaMediaCenter, Pontianak Barat – Gusti Hendra Lahmuddin Selaku Ketua Perkumpulan Masyarakat Sungai Indonesia (PMSI) Kalimantan Barat.

Dalam waktu dekat ini akan mengelar Festival Seni pada Peringatan pada hari batik Nasional pada tanggal 2 oktober 2023, menurutnya kegiatan yang nanti akan di laksanakan satu Festival Seni, yang berjudul Festival Seni kampung Beting yang di antaranya di laksanakan juga Live Performnet Batik

“Gusti Hendra, mengatakan, dengan Menghapus Stigma Negatif Lewat Seni. Gerakan seni budaya di Kawasan Beting Kelurahan Dalam Bugis Pontianak Timur yang telah di canangkan sejak tahun 2014 hingga kini, tak henti di bangun walaupun dengan segala keterbatasan dan tantangan,”ucapnya.

Ia, juga mengatakan, bahwa Penting hal ini di lakukan secara terus menerus agar terwujud admosfir berkesenian dan berkebudayaan terutama pada kalangan muda dan anak-anak, agar lebih paka lagi untuk mengenal seni budaya.

Gusti Hendra, mengatakan bahwa Festival Seni dikampung Beting memiliki banyak potensi yang bisa di kembangkan, yaitu berada dalam Kawasan Cagar Budaya, keunikan Kampung di atas Sungai yang berada di persimpangan Sungai Kapuas Kecil-Sungai Landak- Sungai Kapuas Besar, dan memilki banyak sekali SUmber Daya manusia yang bisa dilatih dan di bina agar menjadi SDM siap pakai.

Di kampung ini pernah di dirikan Rumah Batik sebagaio wadah pelatihan dan pengembangan Kerajinan batik bagi Remaja Putri dan Ibu-ibu rumah tangga, cukup berhasil namun akhirnya harus berhenti di karenakan kurangnya pembinaan.

“Untuk itulah pada Peringatan hari batik Nasional pada tanggal 2 oktober 2023 nanti akan di laksanakan satu Festival Seni yang berjudul “Festival Seni kampung Beting” yang di antaranya di laksanakan juga Live Performnet Batik Tulis sekaligus Pemecahan Rekor Pembuatan batik Tulis Terpanjang Sekalimantan Barat yang saat ini masih di pegang oleh Batik kamboje sejak tahun 2019.Namun keterbatasan sumber dana mengharuskan kami melakukan penggalangan Dana agar kegiatan tersebut bisa terselenggara,” Tutup Gusti Hendra.

(Humas & Lembaga DPW IWO INDONESIA Kalbar/HEPNI JAYA KUSUMA)

banner 300x250

Related posts

banner 468x60

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *